PORTAL INFORMASI COVID-19

Informasi COVID-19

Yang Kamu Perlu Tahu Tentang Varian COVID-19

Orang dengan COVID-19 memiliki berbagai gejala yang dilaporkan – mulai dari gejala ringan hingga penyakit parah. Gejala dapat muncul 2-14 hari setelah terpapar virus. Siapapun bisa mengalami gejala ringan hingga berat. Orang dengan gejala ini mungkin memiliki COVID-19:

Delta, Omicron, dan Variants of Concern Lainnya

Pelajari lebih lanjut mengenai varian virus SARS-COV-2 penyebab COVID-19.

Varian Omicron
Memahami Varian COVID 19
Klasifikasi dan Definisi Varian
Surveilans Varian COVID 19
APD vaksinasi di rumah
Sudah Waktunya Yang Ketiga

Segera lengkapi booster vaksinasi COVID-19 kamu bersama Vaxcorp Indonesia!

Perbedaan Influenza dan COVID-19

Influenza (Flu) dan COVID-19 sama-sama merupakan penyakit pernapasan menular, tetapi disebabkan oleh virus yang berbeda. COVID-19 disebabkan oleh infeksi virus corona yang pertama kali diidentifikasi pada 2019, dan flu disebabkan oleh infeksi virus influenza. Oleh karena itu, melengkapi vaksinasi Influenza tahunan dan COVID-19 (hingga booster; dosis ketiga) kamu sangat penting untuk dilakukan.